Sumatera Barat merupakan salah satu Provinsi yang ada di Indonesia dan terletak di pulau Sumatera, dan kota Padang sebagai ibu kotanya. Sesuai dengan namanya, wilayah provinsi ini menempati sepanjang pesisir barat Sumatera bagian tengah dan sejumlah pulai di lepas pantainya seperti di Kepulauan Mentawai.
Wilayah Sumatra Barat juga terkenal dengan barang-barang digital yang terjual dengan harga yang relatif murah seperti televisi, telepon, dan berbagai tipe kamera.
Sebelum kita membahas lebih lanjut, kamu juga bisa sambil mendengarkan musik atau lagu chord pingal ketika menyimak ulasan ini. Sumatera Barat memiliki beberapa perguruan tinggi, baik negeri maupun swasta yang tersebar di beberapa wilayah, yaitu:
Universitas
Berikut adalah universitas yang ada di Sumatera Barat:
- Universitas Adzkia, Padang
- Universitas Baiturrahmah, Padang
- Universitas Bung Hatta, Padang
- Universitas Dharma Andalas, Padang
- Universitas Dharmas Indonesia, Dharmasraya
- Universitas Ekasakti, Padang
- Universitas Fort De Kock, Bukittinggi
- Universitas Islam Sumatera Barat, Solok
- Universitas Mahaputra Muhammad Yamin, Solok
- Universitas Mohammad Natsir, Bukittinggi
- Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat, Padang
- Universitas Nahdlatul Ulama Sumatera Barat, Padang
- Universitas Perintis Indonesia, Padang
- Universitas PGRI Sumatera Barat, Padang
- Universitas Putra Indonesia YPTK, Padang
- Universitas Sumatera Barat, Pariaman
- Universitas Tamansiswa, Padang
Institut
- Institut Agama Islam Sumatera Barat, Pariaman
- Institut Kesehatan Prima Nusantara Bukittinggi, Bukittinggi
- Institut Teknologi Padang, Padang
Sekolah Tinggi
- Sekolah Tinggi Ekonomi Syariah Manna Wa Salwa, Tanah Datar
- Sekolah Tinggi Agama Islam, Lubuk Sikaping
- Sekolah Tinggi Agama Islam Madrasah Arabiah Bayang, Pesisir Selatan
- Sekolah Tinggi Agama Islam Balai Selasa, Pesisir Selatan
- Sekolah Tinggi Agama Islam Yastis Padang, Padang
- Sekolah Tinggi Agama Islam Darul Al Qur'an, Payakumbuh
- Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Diniyah Putri Rahmah El Yunusiyah Padang Panjang
- Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Sakinah, Dharmasraya
- Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Syekh Burhanuddin Pariaman
- Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah, Payakumbuh
- Sekolah Tinggi Bahasa Asing Prayoga, Padang
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Adabiah, Padang
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Lppn, Padang
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Pagaruyung, Batusangkar, Tanah Datar
- Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Perintis, Padang
- Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Lubuk Sikaping, Lubuk Sikaping, Pasaman
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Dharmasraya, Dharmasraya, Sumatra Barat
- Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Ypkmi, Padang
- Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Putri Maharaja, Payakumbuh
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Alifah (Alifah School of Medical), Padang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ceria Buana, Lubuk Basung, Agam
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Fort De Kock, Bukittinggi
- Sekolah Tinggi Teknik Industri Padang, Padang
- Sekolah Tinggi Teknologi Payakumbuh
- STIA Bina Nusantara Mandiri, Pariaman
- STIE H Agus Salim, Bukittinggi
- STIE Keuangan Perbankan dan Pembangunan Padang, Padang
- STIE Lubuk Sikaping, Lubuk Sikaping, Pasaman
- STIE Pagaruyung, Batusangkar, Tanah Datar
- STIE Perbankan Indonesia, Padang
- STIE Perdagangan, Padang
- STIE Sumbar, Pariaman
- STIPER Sawahlunto Sijunjung, Muaro Sijunjung, Sawahlunto Sijunjung
- STISIP Imam Bonjol, Padang
- STISIP Padang, Padang
- STISIP Pancasakti, Bukittinggi
- STKIP Abdi Pendidikan, Payakumbuh, Limapuluh Koto
- STKIP Ahlussunnah, Bukittinggi
- STKIP YDB Lubuk Alung, Lubuk Alung, Padang Pariaman
- STMIK Indonesia, Padang
- STMIK Jaya Nusa, Padang
- STMIK Dharmasraya, Dharmasraya, Sumatra Barat
Politeknik
- Politeknik Tri Dharma, Padang
- Politeknik Engenering, Padang
Akademi
- Akademi Akuntansi Bukittinggi, Bukittinggi
- Akademi Akuntansi Indonesia, Padang
- Akademi Bahasa Asing Alaska, Padang
- Akademi Bahasa Asing H Agus Salim Bukittinggi, Bukittinggi
- Akademi Farmasi Dwi Frama, Bukittinggi
- Akademi Farmasi Ranah Minang, Padang
- Akademi Gizi Perintis, Padang
- Akademi Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Padang
- Akademi Ilmu Komunikasi Padang, Padang
- Akademi Kebidanan Alifah, Padang
- Akademi Kebidanan Dharma Landbouw, Padang
- Akademi Kebidanan Lenggogeni, Padang
- Akademi Kebidanan Mercu Bakti Jaya, Padang
- Akademi Kebidanan Prima Nusantara, Bukittinggi
- Akademi Keperawatan Baiturrahmah, Padang
- Akademi Keperawatan Nabila, Padangpanjang
- Akademi Keperawatan YPTK, Solok
- Akademi Keuangan dan Perbankan Padang
- Akademi Koperasi Sumbar, Padang
- Akademi Maritim Sapta Samudra, Padang
- Akademi Pariwisata Bunda, Padang
- Akademi Pariwisata Paramitha, Bukittinggi
- Akademi Pembangunan Pertanian, Lubuk Alung, Padang Pariaman
- Akademi Perpajakan YPKM, Padang
- Akademi Sekretari dan Manajemen Indonesia Padang, Padang
- AMIK Bukittinggi, Bukittinggi
- AMIK Dt Perpatih nan Sabatang, Pariaman
- AMIK Jaya Nusa, Padang
- AMIK Kosgoro, Solok
- Akademi Perekam dan Informasi Kesehatan Iris, Padang
- Akademi Teknik Adhi Karya, Painan
Akhir Kata
Nah, itu tadi daftar nama perguruan tinggi yang ada di Sumatera Barat. Semoga informasi ini bisa membantu kamu untuk menentukan ingin melanjutkan berkuliah dimana.